• Device
  • Light
  • Dark

Lowongan Kerja PT Plasess Indonesia Karawang

PT Plasess Indonesia

Info Loker Karawang - PT Plasess Indonesia adalah perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur komponen otomotif, dalam proses produksi PT Plasess menggunakan mesin mold injeksi, Insert Injection dan Press stamping

PT Plasess Indonesia memiliki fasilitas produksi yang berlokasi di kawasan industri Suryacipta kota karawang pabrik ini resmi berdiri pada tahun 2012 dan mulai produksi di tahun 2013.

PT Plasess Indonesia merupakan perusahaan penanaman modal asing (PMA) asal jepang yakni Plasess adalah perusahaan multinasional yang memiliki jaringan usaha di berbagai negara berikut China, Thailand, Romania dan Mexico.

Perusahaan yang beroperasi selama 10 tahun ini merupakan vendor dari PT Sakae Riken, PT MTAT Indonesia, PT Tokai Rika Indonesia, PT Nifco dan perusahaan manufaktur lainnya.

Demikian profil singkat dari PT Plasess Indonesia. Informasi di bawah ini merupakan persyaratan kandidat, cara melamar pekerjaan dan info tambahan.

Lowongan Kerja PT Plasess Indonesia Terbaru

Posisi yang dibuka:

QC DIMENSI

Kuаlіfіkаѕі:

  1. Lulusan minimal SMK
  2. Usia Maksimal 27 tahun
  3. Pengalaman kerja 1-3 tahun sebagai QC
  4. Diutamakan yang pernah bekerja di workshop job order(Die Casting Mould, Plastic Injection Mould, Precision Parts & Tools, Jig & Fixture)

Deskripsi Kerja:

  • Mengerti dan bisa membaca gambar tehnik (2D drawing dan 3D Drawing)
  • Mengerti dan bisa mengoperasikan mesin CMM Merk Mitutoyo
  • Mengerti dan bisa menggunakan alat ukur manual (Caliper, Dept Caliper, Bore Gauge, Height Gauge)
  • Bisa menggunakan Komputer dan MS office (Exel dan word)
  • Bisa membuat kesimpulan (resume) hasil pengecekan

Bila sobat sudah membaca persyaratan yang di minta oleh hrd dan berminat untuk melamar ke PT Plasess Indonesia, maka silahakan kirim CV dan Resume terbaru melalui alamat email di bawah ini.

Gabung Group Info Loker Karawang :
t.me/infolokerkarawangnew

Email Rekrutmen PT Plasess Indonesia
pli.recruitment0@gmail.com

Subject Email : QC Dimensi
NOTE : Harap tidak melakukan ѕраm lаmаrаn kе аlаmаt еmаіl rekrutmen

Alamat PT Plasess Indonesia
Kawasan Industri Surya Cipta
Jl. Surya Kencana Kav.I M-1A
Kutamekar, Kec. Ciampel
Karawang, Jawa Barat 41361

Read Also